14 Januari 2009

LPBA PMH Pesilba :TRAINING SPEECH

Yup... Liburan akhir dan awal tahun Masehi, teaptnya menjelang tahun baru 1 Muharrom.

Lembaga Pengembangan Bahasa Asing PMH PESILBA mengadakan acara Pelatihan Speech atau khitobah bagi santri di Pesilba.

Acara tersebut di laksanakan dalam 2 (dua) sesi agenda.
Pertama: Speech Training Bahasa Inggris pada tanggal 30 Desember 2008, yang di aplikatori oleh Bapak Imam Adzro'i.

Kedua: Speech Training Bahasa Arab pada tanggal 1 Januari 2009 yang di aplikatori oleh Bapak Ahmad Arifin sebagai penyaji materi Khitobah (isi, bobot materi, ekspessi, dan intonasi) dan Bapak Arifin Muhammad sebagai penyaji materi Teknik Komunikasi.


Follow up dari kedua trining tersebut, partisipan mempraktekkan dalam forum sekaligus di adakan pemilihan dari masing-masing training satu partisipan yang akan maju mewakili Pesanten Al-Badi'yyah (PESILBA) dalam acara PERLOMBAAN PIDATO BAHASA ARAB DAN INGGRIS PESANTREN SE-KAJEN yang akan dilaksanakan pada tanggal 24 Januari Mendatang.

Tidak ada komentar: